Beranda » Mimbar Masjid Tangga Samping » Pilih Mimbar Masjid Kayu Ukiran Jati Jepara
click image to preview activate zoom
Diskon
14%

Pilih Mimbar Masjid Kayu Ukiran Jati Jepara

Rp 12.500.000 Rp 14.500.000
Hemat Rp 2.000.000
Stok Pre Order
Kategori Mimbar Masjid Tangga Samping
Tentukan pilihan yang tersedia!
PRE ORDER
Hubungi kami untuk informasi lebih lanjut mengenai pemesanan produk ini.
Pemesanan lebih cepat! Quick Order
Bagikan ke

Pilih Mimbar Masjid Kayu Ukiran Jati Jepara

Awet dan Tahan Lama, Pilih Mimbar Masjid Kayu Jati! – Mimbar termasuk bagian yang sangat penting di dalam masjid. Fungsi utama mimbar adalah sebagai tempat yang digunakan oleh khatib untuk menyampaikan khutbah. Pemakaian mimbar ditujukan agar penceramah bias melihat jemaah dengan lebih baik. Selainitu, dengan adanya mimbar perhatiaan jemaah saat mendengarkan khutbah atau ceramah akan terfokus. Sehingga pesan yang disampaikan dapat diterima dengan baik pula.

Terdapat banyak desain mimbar dengan berbagai bahan dasar yang bias ditemui saat ini. Dari mimbar dengan desain klasik hingga modern. Salah satu desain mimbar yang masih digemari dari dahulu hingga saat ini adalah mimbar masjid kayu jati. Mimbar dengan bahan dasar kayu jati relative digemari karena desainnya yang mewah dan mampu menyulap mimbar menjadi dekorasi yang semakin memperindah ruangan dalam masjid.

Keunggulan yang Dimiliki

Selain indahnya tampilan yang dimiliki serta kesan mewah yang melekat, mimbar jenis ini secara otomatis akan membuat ruangan terlihat lebih elegan. Di samping itu terdapat beberapa keunggulan mimbar dengan bahan dasar kayu jati ini, diantaranya:

Kuat dan Tahan Lama

Kayu jati dikenal memiliki daya tahan yang kuat. Membeli furniture dengan bahan dasar kayu jati, termasuk mimbar sangatlah menguntungkan. Mengingat mimbar dapat dipakai dalam waktu yang lama. Jadi pengelola masjid tidak perlusering-sering melakukan peremajaan dengan membeli mimbar baru. Karena satu mimbar masjid kayu jati dapat dipakai hingga bertahun-tahunlamanya.

Memiliki Serat Kayu yang Indah

Selaintahan lama, serat pada kayu jati memiliki pola yang tidak biasa dan terlihat halus. Keindahan serat pada kayu menjadi nilai lebih tersendiri. Mimbar pun akan memiliki nilai estetika tersendiri mana kala dibuat dengan bahan dasar kayu jati.

Anti Rayap

Kayu jati juga terkenal karena zat anti rayap yang dimilikinya. Furniture dengan kayu jati dijamin tidak akan dimakan rayap. Selain itu kayu jati juga tidak akan lapuk dimakan waktu. Itulah mengapa penggunaan kayu jati dalam furniture sangat diminati.

Mudah Untuk Didesain

Kayu jati juga mudah untuk didesain. Anda bias menghadirkan suasana klasik namun tetap elegan dengan mimbar masjid kayujati. Mimbar bias didesain dengan menambahkan ukiran-ukiran yang akan membuatnya terkesan mewah namun tidak terlihat berlebihan. Atau Anda bias mendesain mimbar sesuai dengan keinginan sendiri.

Sangat Kokoh

Kepadatan yang dimiliki oleh kayu jati membuat mimbar selalu kokoh dan tahan banting. Mimbar pun tidak akan cepat rusak, meskipun sering digunakan untuk waktu yang cukup lama.

Tak Lekang oleh Waktu

Umumnya furniture dengan kayu jati tidak using dimakan zaman. Meskipun perkembangan desain interior terus berubah dan berkembang. Namun, furniture dengan kayu jati tetap memiliki tempat dihati para penggemarnya. Begitu pula dengan mimbar. Meskipun kini banyak bermunculan beragam desain tetapi mimbar masjid kayu jati tetap menjadi pilihan yang terbaik.

Cara Memilih Mimbar

Kini terdapat banyak pilihan mimbar yang ada dipasaran. Terkadang karena banyaknya pilihan, menentukan pilihan malah menjadi sesuatu yang sulit. Agar Anda tidak salah dalam memilih mimbar, sebelum membelinya perhatikan dahulu beberapa hal berikutini:

Ukuran

Hal yang paling penting adalah mengukur luas ruangan di mana mimbarakan di tempatkan. Ukur tempat yang akan dipakai dengan tepat. Dengan demikian tidak akan terjadi kesalahan memilih ukuran mimbar. Jangan sampai mimbar tidak muat di dalam ruangan.

Harga

Sesuaikan harga mimbar dengan budget yang dimiliki. Sebelum membeli mimbar masjid kayu jati, ada baiknya jika Anda melalukan survey harga terlebih dahulu. Bukan tanpa alasan, dengan begitu perbandingan harga dapat dilihat. Bukan tidak mungkin Anda akan menemukan tempat yang menjual mimbar dengan harga miring namun dengan kualitas kelas atas.

Desain

Sebaiknya pilih desain yang sesuai dengan tema ruangan. Agar keberadaan mimbar dapat menjadi pelengkap dan pemanis interior dalam ruangan masjid. Salah memilih desain akan membuat suasana ruangan menjadi kurang menarik.

Kualitas Mimbar

Pilih mimbar yang berkualitas bagus, baik dari segi bahan baku ataupun finishingnya. Pilih mimbar dengan kayu jati berkualitas grade A. Semakin baik kualitas bahan baku yang digunakan maka semakin awet pula produk yang dihasilkan. Mimbar masjid kayu jati berkualitas hanya menggunakan kayu jati yang usianya sudah tua.

Selain kualitasnya terbaik, kayu jati yang sudah tua memiliki tampilan yang dekoratif serta tekstur yang dimiliki sudah terbentuk sempurna. Kayu jati dengan kualitas tinggi biasanya padat pori-porinya. Pastikan kayu jati pada mimbar tidak memiliki lubang pori-pori yang besar. Karena kepadatan pori-pori pada kayu turut mempengaruhi kualitas.

Anda juga perlu memperhatikan pemilihan warna pada kayu jati yang digunakan. Kayu yang baik memiliki warna yang lebih hidup dan terlihat indahun tuk dipandang. Yang terakhir, pastikan tidak adal ubang pada kayu yang digunakan.

Finishing yang Halus

Pilih mimbar yang memiliki finishing halus dan tidak terlihat berantakan. Finishing yang kurang baik akan membuat warna pada mimbar terlihat tidak rata. Ini tentu akan mengurangi keindahan yang ada pada produk. Jangan sampai salah memilih mimbar masjid kayu jati dengan finishing yang kurang bagus agar tidak kecewanantinya.

Pilihlah mebel yang benar-benar professional dalam mengerjakan produknya agar Anda bias mendapatkan mimbar dengan kualitas terbaik.

Tips  Agar  Mimbar Tetap Awet

Mimbar dengan bahan baku kayu jati selain awet juga memiliki perawatan yang mudah. Berikut tips yang bisa Anda ikutiuntukmembuatmimbartetapawet dan kinclong:

Bersihkan dari Debu

Agar tetap awet dan terawat, selalu bersihkan mimbar dari debu. Kebersihan mimbar turut mempengaruhi keawetan barang tersebut. Bersihkan debu dengan kain lap ataupun kemoceng. Sedangkan untuk sela-sela ukiran, Anda bias menggunakan kuas kecil.

Selain itu jangan gunakan cairan pembersih yang mengandung bahan solvent pada mimbar masjid kayu jati. Meskipun bias membersihkan mimbar dari noda, namun bahan kimia tersebut juga bias merusak permukaan kayu jati dengan cepat.

Lap Menggunakan Air Hangat

Untuk lebih amannya sebaiknya gunakan lap yang telah dibasahi air hangat untuk membersihkan permukaan kayu jati. Setelah itu lap kembali hingga permukaan benar-benar kering.

Hindari Terkena Sinar Matahari Langsung

Sebaiknya jauhkan mimbar dari sinar matahari langsung, karena warna pada mimbar akan cepat pudar dan terliha tlebih kusam.

Poles Menggunakan Minyak Jati

Untuk mempertahankan warna pada kayu jati gunakan minyak jati untuk memolesnya. Memoles mimbar masjid kayu jati dapat dilakukan setiap 2 tahun sekali. Menggunakan minyak jati, hasil poles anakan terlihat maksimal dan warna alami kayu pun akan terus bertahan.

Menyimak ulasan di atas, dapat dipastikan mimbar dengan kualitas terbaik adalah mimbar yang berbahan dasar kayu jati. Selain awet, proses merawatnya juga sangat sederhana.

Tags: , , , ,

Pilih Mimbar Masjid Kayu Ukiran Jati Jepara

Berat 150Kg gram
Kondisi Baru
Dilihat 1.237 kali
Diskusi Belum ada komentar

Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.

Silahkan tulis komentar Anda

Alamat email Anda tidak akan kami publikasikan. Kolom bertanda bintang (*) wajib diisi.

*

*

Produk Terkait

Produk yang sangat tepat, pilihan bagus..!

Berhasil ditambahkan ke keranjang belanja
Lanjut Belanja
Checkout
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah:

ORDER ? Chat Kami Via WA